Ukraina vs Jerman
Liburnya kompetisi Eropa level klub kemudian diisi dengan kompetisi UEFA Nations League. Terdapat sangat banyak laga yang bakal menghibur, menarik, dan seru untuk ditonton. Salah satunya adalah pertandingan yang mempertemukan antara Ukraina berhadapan dengan Jerman.
Laga Ukraina bertemu dengan Jerman tersebut akan digelar pada Minggu (11/10/2020) pukul 01:45 WIB. Pertandingan tersebut merupakan matchday ke 3 dari 6 pertandingan yang dijadwalkan.
Kedua kesebelasan tersebut berada di Grup A. Di sana, mereka bersama dengan dua kesebelasan kuat yang lainnya. Yakni Spanyol dan Swiss. Sudah jelas, grup ini akan bersaing demi menjadi pemuncak klasemen yang saat ini dihuni oleh Spanyol.
Ukraina saat ini berada di posisi ke 2 klasemen Grup A dengan mengemas 3 poin. Hasil tersebut mereka dapat dari 2 laga yang masing-masing hasilnya adalah sekali menang dan sekali kalah. Sedangkan dengan Jerman berada di posisi ke 3. Anak asuh Joachim Loew tersebut hanya mengemas 2 poin saja dari 2 laga awal kompetisi UEFA Nations League. Dalam 2 laga tersebut, mereka hanya bisa meraih hasil imbang.
Sehingga pada pertandingan kali ini, keduannya akan saling berhadapan dengan perfoma yang maksimal. Terlebih dengan Jerman yang memiliki pemain kelas dunia. Sudah pasti menjadi beban mental bagi pemain Jerman berada di bawah Ukraina.
Menjelang pertandingan ini, pastinya kedua kesebelasan sudah memiliki persiapan yang matang. Mulai dari persiapan fisik, stamina, hingga strategi dan teknik. Pastinya dengan persiapan yang matang akan membuat kedua kesebelasan tampil sangat menarik.
Dalam hal kedalaman skuat, sudah jelas bahwa Timnas Jerman lebih unggul. Sebab, mereka memiliki komposisi pemain kelas dunia luar dalam. Sehingga, tidak heran apabila mereka sangat diunggulkan dalam hal ini. Namun, bukan berarti Ukrasina diremehkan begitu saja. Sebab, pasukan Andriy Shevchenko tersebut bakal memberikan perlawanan lebih untuk bisa menahan pasukan Joachim Loew.
Di dalam timnas Ukraina, mereka akan mengandalkan dua pemain andalannya. Pemain tersebut adalah Oleksandr Zichenko dan Andriy Yarmolenko. Kedua pemain tersebut memiliki pengalaman yang banyak di kompetisi Premier League. Zichenko bermain untuk Manchester City, sedangkan dengan Yarmolenko bermain untuk West Ham United.
Namun jika dibandingkan dengan timnas Jerman, hampir semua pemainnya bermain di klub kelas dunia. Dari Chelsea hingga Bayern Munchen. Bahkan hampir dari semua pemain Jerman merupakan pemain inti di klubnya masing-masing. Terlebih juga ada yang menjadi kapten, seperti Manuel Neuer hingga Julian Draxler. Jelas saja apabila Timnas Jerman lebih diunggulkan.
Prediksi Susunan Pemain Ukraina vs Jerman :
Ukraina (4-3-3) : A. Pyatov ; Mykhaylichenko, M. Matviyenko. S. Krvstov, O. Tymchyk ; O. Zichenko, I. Kharatin, R. Malinovskiy ; R. Yaremchuk, Marlos, A. Yarmolenko
Pelatih : Andriy Shevchenko
Jerman (3-4-3) : Manuel Neuer ; Anton Rudiger ; Nikolas Sule, M. Ginter ; R. Gosens, Toni Kroos, Ilkay Gundogan, T. Kehrer ; Timo Werner, Leroy Sane, Julian Draxler
Pelatih : Joachim Loew
Head to Head
Sebelumnya, kedua kesebalasan ini sempat bertemu dalam 4 pertandingan. Timnas Jerman mendominasi kemenangan pada pertemuan tersebut. Dalam 4 pertemuan itu, Jerman meraih 2 kemenangan dan 2 kali imbang. Catatan yang tidak begitu buruk bagi Ukraina. Sebab, mereka belum terkalahkan ketika berhadapan dengan Jerman. Sehingga, dalam pertandingan ini mereka ingin memperbaiki catatan.
Dalam 5 pertandingan terakhir, timnas Ukraina memiliki catatan yang tidak terlalu buruk. Sebab, mereka meraih 3 kali kemenangan, sekali imbang, dan sekali kalah. Kekalahan yang mereka dapat saat bertemu dengan Spanyol pada matchday ke 2 UEFA Nations League. Mereka kalah dengan skor 4-0. Setelah itu mereka juga kalah telak 7-1 dari Perancis.
Sedangkan dengan Jerman, catatnya juga cukup bagus. Sebab dalam 5 pertandingan terakhir, mereka sama sekali tak terkalahkan, hanya saja mereka meraih 2 hasil imbang. Bahkan hasil imbang tersebut mereka dapat pada laga UEFA Nations League tahun ini pada matchday pertama dan kedua.
Tips Taruhan
Ukraina vs Jerman | 1X2 Jerman @1.27 | |
11 Oktober 2020, 01:45 WIB |
Sebuah prediksi yang cukup sulit. Sebab kedua kesebelasan memiliki catatan yang sama bagusnya. Namun dalam hal ini, Jerman nampaknya lebih diunggulkan. Jerman diprediksi akan menang dengan skor 1-3 atas Ukraina.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan