Fiorentina vs Lazio
Matchweek ke-27 lanjutan kompetisi Serie A musim 2018/19 akan menyajikan pertandingan seru antara tuan rumah Fiorentina yang menjamu Lazio pada Senin, 11 Maret 2019 pukul 02.30 WIB berlokasi di Stadio Artemio Franchi. Lazio yang sukses bangkit dari keterpurukan akan mencoba keberuntungannya dengan melawat ke markas Fiorentina. Tuan rumah pun sangat berambisi untuk meraih poin penuh agar bisa memperbaiki posisinya di klasemen sementara.
Performa La Viola semakin menurun akhir-akhir ini. Tim asuhan Stefano Pioli bermain kurang konsisten sehingga membuat posisinya kian merosot di klasemen sementara. Pada laga pekan lalu saat bertamu ke markas Atalanta, Fiorentina gagal mencuri poin penuh. La Viola tidak bisa mengembangkan permainannya dan harus rela kalah dengan skor 3-1.
Semenjak babak pertama dimulai, tuan rumah langsung menerapkan strategi menyerang. Tamu lebih beruntung karena unggul lebih dulu melalui gol yang dilesakkan Luis Muriel pada menit ke-3. Fiorentina unggul dengan skor sementara 0-1. Tuan rumah sukses menyamakan skor berkat gol yang disumbangkan oleh Josip Iličić pada menit ke-28.
Kedudukan berubah menjadi imbang 1-1. Tak berselang lama, giliran Alejandro Darío Gómez yang sukses mencatatkan namanya di papan skor berkat umpan dari Remo Freuler pada menit ke-34. Skor pun berubah menjadi 2-1 dan tidak berubah hingga masuk ke waktu turun minum. Babak kedua berjalan sangat alot. Tidak banyak peluang yang tercipta bagi kedua kubu. Namun sepertinya Atalanta lebih beruntung. Gol ketiga sukses dilesakkan oleh Robin Gosens berkat umpan dari Timothy Castagne pada menit ke-59.
Tertinggal dua angka, tamu langsung bermain lebih agresif. Pioli menarik Vincent Laurini dan menggantinya dengan Bryan Dabo. Begitu juga dengan Germán Pezzella yang terpaksa digantikan oleh Vitor Hugo. Namun kebuntuan tak juga terpecahkan. Skor 3-1 masih bertahan hingga laga usai. Kekalahan tersebut membuat posisi Fiorentina turun ke peringkat 10 klasemen sementara dengan koleksi 36 poin.
Biancocelesti memiliki modal yang sangat positif untuk menjalani laga tandang nanti. Tim asuhan Simone Inzaghi berhasil menaklukkan Roma saat melakoni laga kandang pekan lalu. Bermain di kandang sendiri, Joaquín Correa cs lebih diuntungkan dengan dukungan penuh dari supporter setia. Meski tidak mendominasi jalannya laga, namun tuan rumah sukses memanfaatkan peluang yang tercipta.
Semenjak babak pertama dimulai, kedua kubu langsung bermain agresif. Lazio berhasil menciptakan gol perdana berkat sepakan Felipe Caicedo yang memanfaatkan umpan Joaquín Correa. Skor 1-0 tetap bertahan hingga masuk ke waktu turun minum. Memasuki babak kedua, baik tamu maupun tuan rumah sama-sama bermain ngotot. Pada menit ke-73, Biancocelesti mendapat kesempatan emas dengan hadiah penalti yang dieksekusi sempurna oleh Ciro Immobile.
Tuan rumah kembali mendapat sumbang gol pada menit ke-89 berkat umpan Sergej Milinković-Savić yang sukses dieksekusi oleh Danilo Cataldi. Skor pun berubah menjadi 3-0. Tertinggal 3 angka, Roma langsung memaksakan diri bermain dengan tempo tinggi. Namun sayang hingga pertandingan usai, skor tersebut tidak mengalami perubahan. Dengan kemenangan 3-0 yang didapat, Lazio berhak mendapat 3 tambahan poin. Kini posisi Biancocelesti bertengger di peringkat 6 klasemen sementara dengan koleksi 41 poin.
Menjamu Lazio, Stefano Pioli sangat optimis anak asuhnya bisa meraih hasil positif dengan dukungan penuh dari supporter di kandangnya sendiri. Pasukan terbaik siap diturunkan dengan skema 3-4-2-1. Luis Muriel yang sudah mengantongi 5 gol di Serie A musim ini kembali dijadikan tumpuan di lini serang dengan sokongan langsung dari Federico Chiesa dan Giovanni Simeone.
Vincent Laurini dan Cristiano Biraghi akan membantu serangan dari sisi sayap. Lini belakang akan diperkuat oleh Germán Pezzella dan Nikola Milenković. Tugas sebagai penjaga gawang kembali dipercayakan kepada kiper Alban Lafont.
Bertandang ke markas Fiorentina, Inzaghi sudah menyiapkan strategi terbaik untuk mempertahankan tren positifnya. Line up unggulan siap diturunkan demi mencuri 3 tambahan poin. Tamu diprediksi akan bermain dengan formasi 3-5-2, dimana duo Felipe Caicedo dan Joaquín Correa akan berjibaku di lini depan sebagai juru gedor serangan.
Sektor sayap akan diperkuat oleh Adam Marušić yang berpasangan dengan Senad Lulić. Sergej Milinković-Savić akan diposisikan di lini tengah sebagai penyeimbang. Sementara Lucas Leiva akan berperan sebagai playmaker untuk mengatur serangan. Lini belakang akan diperkuat oleh Francesco Acerbi dan Ștefan Radu. Thomas Strakosha kembali dipercaya sebagai penjaga gawang pada laga kontra Fiorentina nanti.
Head to Head
Kedua tim pernah bertemu di 49 pertandingan sebelumnya dimana Lazio berhasil mengemas 28 kemenangan. Sementara Fiorentina tertinggal dengan raihan 12 kemenangan saja. Sisa 9 pertandingan berakhir dengan hasil imbang.
Pertemuan terakhir terjadi pada pekan ke-8 Serie A musim ini yang berhasil dimenangkan Lazio dengan skor 1-0.
Sebelumnya, Lazio menang juga dengan skor 3-4 atas Fiorentina musim lalu.
Fiorentina memiliki catatan yang kurang memuaskan dengan 1 kali menang, 4 hasil imbang, dan 1 kali kalah. Sementara rekor yang dimiliki Lazio adalah 2 kali menang, 1 hasil imbang, dan 3 kali kalah.
Tips Taruhan
Fiorentina vs Lazio | 1X2 Fiorentina @2.77 | |
11 Maret 2019, 02:30 WIB |
Tidak akan mudah mengalahkan Fiorentina di kandangnya. Fiorentina diunggulkan menang dengan skor tipis 2-1 atas Lazio.
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan