Liverpool vs Manchester City
Pertandingan seru dan panas Liga Inggris pekan ke-23 mempertemukan Liverpool vs Manchester City. Big match antara juara bertahan kontra pimpinan klasemen Premier League ini bakal dihelat di Stadion Anfield pada Minggu (7/2/2021) tengah malam WIB.
Hasrat Liverpool untuk mendapat kesempatan memperbaiki trend lebih sempurna akan mendapat ujian berat dari Man City. Sebenarnya dua tim tersebut masih berada di garis performa terbaiknya. Liverpool sendiri pernah menjadi juara bertahan dan City masih mendominasi runner up di musim lalu.
Liverpool tidak ingin menyia-nyiakan kesempatan yang selama ini mereka butuhkan guna memperpanjang rekor kemenangan. Begitu juga dari City yang tidak ingin pada momen bertanding tersebut mengalami kekalahan cukup telak bahkan tidak mendapatkan poin sama sekali.
Strategi yang digunakan The Citizens pada laga nanti memang terus memberi peluang besar sejak menit pertama pertandingan dimulai. Hanya saja The Reds tidak selalu mendapatkan kemenangan dan akhirnya mereka juga harus waspada terhadap serangan-serangan terbaik dari pemain City.
Sejumlah rekor kemenangan ataupun kekalahan kedua tim sama-sama memberi pengalaman penting yang harusnya bisa diandalkan dalam laga besok. Lalu ada nilai manfaat terbaik ketika kedua tim sama-sama membuka hasil kemenangan besar dengan memulai di standar bermain lebih tepat dan akhirnya membuat pola bertanding lebih maksimal.
Kondisi Tim
Performa terbaik ditunjukkan dari City dengan memperoleh hasil kemenangan sebanyak lima kali. Bisa dikatakan dalam lima kali pertandingan, rekor kemenangan City tidak dapat digoyahkan sama sekali. Bahkan dari pesaing terberatnya yakni Manchester United hanya terpaut tiga angka saja dan berada di posisi kedua klasemen sementara.
Perkiraan mengenai siapa yang akan menang pada laga panas besok ini memang butuh acuan dari strategi dan juga peluang pertandingan lebih akurat. Bermodal poin sebanyak 47 dan masih bertengger di posisi puncak klasemen sebaiknya City tidak jumawa terlebih dahulu.
Performa dari Liverpool tidak bisa diremehkan sebab ada banyak potensi-potensi penting agar kemenangan bisa diperoleh meskipun harus bersusah payah dalam mendapatkan poin penting.
Sedangkan dari potensi kemenangan dari kubu Liverpool sebenarnya bisa diperoleh meskipun tidak mudah. Sekarang Liverpool masih memiliki poin 40 menduduki peringkat keempat. Dari rekor lima pertandingan terakhir, Liverpool sepertinya butuh strategi lebih tepat untuk bisa konsisten mendapatkan kemenangan.
Di laga terakhir, Liverpool kembali tumbang di Anfield dari klub papan bawah Brighton & Hove Albion dengan skor 0-1. Pasukan Jurgen Klopp tampil buruk dalam penyerangan dengan banyak sekali membuang peluang.
Liverpool mendapat dua kali kemenangan, dua kali kalah dan satu hasil seri. Berdasarkan ulasan tersebut Liverpool masih memiliki peluang besar dalam mencapai target-target kemenangan meskipun membutuhkan potensi lain dalam mengatur dan melihat bagaimana cara-cara untuk mengimbangi semua serangan City.
Memang tidak mudah dari kedua tim yang mana City ingin terus konsisten dalam memimpin puncak klasemen sementara. The Citizens menjadi satu-satunya klub Liga Inggris yang selalu menang di lima pekan terakhir karena mereka berhasil menyapu bersih sembilan laga terakhir di liga dengan kemenangan.
Terakhir mereka menang meyakinkan 2-0 di markas Burnley. Gol cepat Gabriel Jesus plus satu gol dari Raheem Sterling memantabkan posisi Man City di puncak klasemen.
Hasil seri di laga terakhir Liverpool diharapkan bisa memberi potensi besar dalam mencoba semua standar tepat dalam menghasilkan nilai kemenangan pasti yang selama ini dibutuhkan oleh setiap tim. Dari sinilah kita bisa melihat bagaimana hasil-hasil tepat yang semuanya bisa diperhitungkan bagi kedua tim dalam mendapat kemenangan.
Info Pemain
Bila melihat seperti apa potensi besar dalam mendapatkan kemenangan di laga besok Liverpool masih mengandalkan pemain inti mulai dari Salah, Firmino, Thiago, Wijnaldum, dan beberapa pemain lainnya. Hasil kemenangan menjadi fokus mereka, sehingga ada bentuk perubahan strategi yang bisa dilakukan dengan mengganti pemain di pertengahan laga pertandingan.
Sedangkan dari kubu City sendiri terdapat beberapa pemain seperti Sterling, Bernardo Silva, Foden, dan komponen pemain lain guna mendukung semua strategi pelatih dalam upaya mendapatkan hasil kemenangan besar.
Pelatih Josep Guardiola harus memutar otak karena beberapa pemain seperti Ake, De Bruyne dan Aguero masih meragukan untuk bisa turun penuh di laga besok. Tidak berbeda dari City bahwa Liverpool juga memiliki beberapa pemain yang mengalami cedera, sehingga masih meragukan untuk bisa diturunkan pada laga nanti.
Prakiraan Susunan Pemain
Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, Fabinho, Henderson, Alexander-Arnold; Chamberlain, Wijnaldum, Thiago; Mane, Firmino, Salah
Pelatih: Jurgen Klopp
Manchester City (4-3-3): Ederson; Laporte, Dias, Stones; Zinchenko, Gundogan, Rodri, Cancelo; Foden, Bernardo Silva, Sterling
Pelatih: Pep Guardiola
Head to Head
Tidak menjadi hal buruk bagi kedua tim untuk bisa menghasilkan kemenangan. Namun, berdasarkan head to head yang selama ini diperlihatkan, pihak City sendiri mendapat kemenangan sebanyak 10 kali, kemudian dari Liverpool mendapat kemenangan sebanyak 20 kali.
Pertemuan terakhir Liverpool dan Man City terjadi di Etihad Stadium pada putaran pertama Liga Inggris musim ini. Keduanya harus puas berbagi angka 1-1 hasil dari penalti Mohamed Salah dan balasan dari Gabriel Jesus.
5 Pertemuan Terakhir
08/11/2020 Man City 1-1 Liverpool (EPL)
03/07/2020 Man City 4-0 Liverpool (EPL)
10/11/2019 Liverpool 3-1 Man City (EPL)
04/08/2019 Liverpool 1-1 Man City (Community Shield)
04/01/2019 Man City 2-1 Liverpool (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Liverpool
04/02/2021 Liverpool 0-1 Brighton (EPL).
31/01/2021 West Ham 1-3 Liverpool (EPL)
29/01/2021 Tottenham 1-3 Liverpool (EPL)
25/01/2021 Man United 3-2 Liverpool (FA Cup)
22/01/2021 Liverpool 0-1 Burnley (EPL)
5 Pertandingan Terakhir Manchester City
04/02/2021 Burnley 0-2 Man City (EPL).
30/01/2021 Man City 1-0 Sheffield United (EPL)
27/01/2021 West Brom 0-5 Man City (EPL)
24/01/2021 Cheltenham 1-3 Man City (FA Cup)
21/01/2021 Man City 2-0 Aston Villa (EPL)
Tips Taruhan
Liverpool vs Manchester City | 1X2 Seri @ 3.30 | |
Minggu, 7 Februari 2021, 23:30 WIB |
Liverpool memang belum bisa lepas dari masalah inkonsistensi belakangan. Namun, bukan berarti hal tersebut bisa memudahkan Manchester City untuk mencuri kemenangan di Anfield.
SBOTOP memberikan prediksi skor akhir: Liverpool 1-1 Manchester City
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan