SC Freiburg vs Borussia Dortmund
Bundesliga Liga Jerman menunjukan perubahan secara signifikan pada awal musim 2019/2020 ini. Beberapa pekan di awal musim, dua klub yang biasanya menduduki peringkat atas, Bayern Munich dan Borussia Dortmund justru terkapar ke deretan bawah. Sedangkan sebaliknya, sederet klub papan tengah dari Bundesliga Jerman justru menguasai barisan teratas di klasemen sementara untuk musim 2019/2020.
Setelah jeda internasional kemarin, Bayern Munich meningkatkan barisan. Performa skuad yang mendominasi Bundesliga Jerman di musim-musim sebelumnya tersebut membaik. Sampai akhirnya pasukan dari klub Die Bayern kembali merebut posisi teratas di klasemen sementara Bundesliga Jerman musim 2019/2020. Sayangnya hal yang sama tak terjadi pada Borussia Dortmund. Skuad BVB, Borussia Dortmund justru sampai pekan kemarin masih berada di bawah urutan 5 besar.
Kampanye di awal musim Bundesliga Jerman 2019/2020 ini memang seakan sangat berbeda dengan musim sebelumnya untuk Borussia Dortmund. Pada musim 2018/2019 kemarin, Borussia Dortmund berhasil mempertunjukan performa apik di paruh awal musim di Bundesliga Jerman. Sampai pasukan dari BVB berhasil duduk di peringkat puncak dan menundukan Bayern Munich pada pertemuan pertama mereka di promosi musim 2018/19 sebelumnya. Pujian yang didapatkan untuk pelatih Lucien Favre pada Bundesliga Jerman musim 2018/19 lalu pun tak didapatkan pada musim ini. Terutama setelah penurunan tajam pada performa skuad Borussia Dortmund di kampanye awal musim Bundesliga Jerman 2019/2020.
Berbeda dengan Borussia Dortmund, Freiburg justru berjaya. Pelatih Christian Streich berhasil memanfaatkan sederet pertandingan untuk memberikan keuntungan pada tim Freiburg. Bila pada klasemen akhir Bundesliga Jerman musim 2018/19 sebelumnya Freiburg terjungkal di bawah deretan 10 besar, kali ini justru sebaliknya. Performa dari skuad Christian Streich mengalami perbaikan apik yang membawa klub tersebut berada di urutan atas di klasemen sementara Bundesliga Jerman musim 2019/2020. Sebuah pencapaian yang pastinya berharap untuk dipertahankan oleh skuad Freiburg di sisi pertandingan pada musim ini. Meskipun tentunya, lawan yang akan dihadapi nanti pun memiliki harapan yang sama.
Freiburg dan Borussia Dortmund akan berhadapan satu sama lain di pekan ke-7 di Bundesliga Jerman musim 2019/2020. Pertandingan ini sendiri, digadang-gadang akan menjadi salah satu yang terpanas. Terutama dengan ambisi besar dari pasukan Lucien Favre untuk mencetak performa lebih baik di awal promosi mereka di musim 2019/2020 untuk kompetisi prestisius domentik ini.
Di sisi lain, Freiburg yang memiliki catatan lebih baik sejak awal musim 2019/2020 serta klasemen sementara Bundesliga Jerman pun tak akan menyerah begitu saja saat menghadapi tantangan dari Borussia Dortmund. Freiburg dan Borussia Dortmund bersiap untuk berhadapan satu sama lain pada hari Sabtu, 5 Oktober 2019 pukul 8:30 malam Waktu Indonesia Barat di Schwarzwald-Stadion, Freiburg, Jerman.
Freiburg saat ini berada di peringkat 3 di klasemen sementara Bundesliga Jerman musim 2019/2020 dengan 13 poin. Dari 6 pertandingan di awal musim Bundesliga Jerman 2019/2020 yang sudah dilalui, Freiburg mencatatkan 4 kali kemenangan dan 1 hasil imbang. Kekalahan Christian Günter dan kawan-kawan hanya ketika berhadapan dengan pasukan 1. FC Köln. Kekalahan yang dibalas oleh Freiburg dengan 2 kali kemenangan pada laga berikutnya.
Melirik catatan performa dari 6 pertandingan terakhir pun, pasukan Christian Streich memang menunjukan aksi apik. Dari 6 pertandingan, Feiburg mendapatkan 4 kali kemenangan. Termasuk dari laga persahabatan untuk mengisi jeda internasional di awal September. Sedangkan hasil imbang dan kekalahan masing-masing hanya tercatat 1 kali. Performa gemilang Freiburg ini yang sepertinya tak akan mudah dihadapi oleh Borussia Dortmund.
Borussia Dortmund memang sedang mengalami penurunan performa. Marco Reus dan kawan-kawan berada dalam keadaan yang cukup genting sejak memulai awal kampanye Bundesliga Jerman musim 2019/2020 di langkah yang salah.
Pada akhirnya saat ini, Borussia Dortmund berada di peringkat 8 di klasemen sementara Bundesliga Jerman musim 2019/2020 dengan hanya 11 poin. Dari 7 laga sepanjang awal musim 2019/2020 untuk Bundesliga Jerman, Borussia Dormund hanya memenangkan 3 diantaranya. Sedangkan 2 laga lain berakhir dengan imbang. Satu-satunya kekalahan Borussia Dortmund ialah saat berhadapan dengan 1. FC Union Berlin pada awal kampanye.
Di pertandingan terakhir, BVB menang 2-0 atas Slavia Praha dan imbang 2-2 lawan Werder Bremen.
Head to Head
Pertemuan pada matchday ketujuh di Bundesliga Jerman musim 2019/2020 nanti memang bukan pertama kalinya untuk Freiburg dan Borussia Dortmund. Kedua klub Freiburg dan Borussia Dortmund sudah memiliki catatan panjang saling berhadapan satu sama lain. Terutama di kompetisi domestik Bundesliga Jerman dari musim ke musim.
Freiburg dan Borussia Dortmund bertemu terakhir kali pada paruh kedua di Bundesliga Jerman musim 2018/19 kemarin. Pertandingan di bulan April tahun ini berakhir dengan skor 4-0 untuk skuad BVB. Sedangkan terakhir kali Freiburg mencatatkan kemenangan atas Borussia Dortmund pada 2010 lalu.
Dari 5 pertemuan keduanya, 2 laga berakhir dengan imbang sedangkan 3 lain untuk kemenangan Borussia Dortmund. Berdasarkan dari catatan head to head kedua tim ini saja, prediksi kemenangan memang akan jatuh pada tim tamu, Borussia Dortmund. Padahal tak bisa dilupakan bahwa Freiburg menunjukan performa apik di kampanye awal musim 2019/2020 untuk Bundesliga Jerman kali ini.
Tips Taruhan
SC Freiburg vs Borussia Dortmund | 1X2 Borussia Dortmund @1.60 | |
5 Oktober 2019, 20:30 WIB |
Dortmund akan menang dengan skor 2-0 atas tuan rumah Freiburg. Pasang di SBOBET sekarang juga!
PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI () TARUHAN KAMI: | |||
---|---|---|---|
= €20 (SANGAT YAKIN) | = €10 (YAKIN) | = €5 (CUKUP YAKIN) |
Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan